Minggu, 18 Desember 2011

ISTILAH - ISTILAH DALAM KOMPUTER

1. Abort
Yaitu suatu perintah yang di gunakan untuk membatalkan suatu perintah secara paksa dan mengembalikan ke sistem oprasi
2. Accees
Yaitu Suatu kegiatan mengambil atau menyimpan suatu data dari atau ke memori atau disk drive

3. Acces Time
Yaitu Waktu yang dibutuhkan untuk mengambil dari dan ke memori

4. Cookie
Yaitu Suatu file yang disimpan ke dalam harddisk ketika mengakses halaman homepage tertentu.

5. Address
Yaitu Berupa angka-angka yang menunjukkan lokasi di dalam memori sebagai tempat tersimpannya informas

6. Adobe Photoshop
yaitu suatu perangkat lunak aplikasi yang mengolah data gambar dan grafis untuk kebutuhan printing, desain grafis.

7. Aligment
Yaitu Dalam jaringan komputer merupakan proses meratakan komponen sebuah sistem terhadap komponen lainnya. Misalnya sinkronisasi waktu komputer dari suatu sistem.

8. Alpha Numeric
Yaitu Campuran antara karakter dan angka termasuk huruf (A-Z;a-z), tanda baca dan beberapa karakter khusus misalnya @, #, $, *, dan sebagainya.

9. Anti Virus
Yaitu Suatu program khusus yang digunakan untuk mendeteksi file di dalam suatu drive apakah terkena virus atau tidak. Program ini sekaligus menghilangkan virus tersebut.

10. Append
Suatu perintah dalam aplikasi pengolahan file untuk menambahkan sebuah record baru pada suatu file atau menggabungkan file baru dengan file lama.

11. Application
Yaitu Software yang dibuat oleh suatu perusahaan komputer untuk mengerjakan tugas-tugas tertentu, misalnya Ms-Word, Ms-Excel

12. Archive
Yaitu Dipakai untuk membuat salinan dari sebuah file backup dengan tujuan melindungi salinan asli dari kerusakan.


13. Area
Yaitu Suatu bagian dalam sebuah memori komputer yang ditentukan oleh hardware atau program untuk menangani data khusus.

14. Ascending
Yaitu Urutan data dari yang terkecil hingga yang terbesar, misalnya dari A-Z; dari 0-9.

15. Assembler
Yaitu Program yang berfungsi untuk mengkonversi program dengan bahasa Assembly ke dalam bahasa mesin.

16. Assembly
Yaitu Proses penerjemahan program yang ditulis dengan bahasa pemrograman simbol ke dalam bahasa mesin.

17. Assembly Language
Yaitu Bahasa pemrograman tingkat rendah yang lebih menyerupai bahasa mesin dalam bentuk yang mudah diingat.

18. Associative Memory
Yaitu Teknik pemanggilan data. Data tidak diambil dari memori berdasarkan alamat, namun berdasarkan pola yang ada di dalam data tersebut.

19. ATA (Advanced Technology Attachment)
Yaitu Interface standar untuk hardisk dan menggunakan kabel konektor 40-pin. Macam-macam ATA adalah ATA-2, ATA-3, Ultra-ATA, ATA/66, ATA/100 dan yang paling baru ATA/133.

20. Dial Up Connection
Yaitu Koneksi antara dua komputer menggunakan saluran telepon dan modem.

21. Auto Answer
Yaitu Kemampuan sebuah modem untuk memberikan tanggapan pada suatu hubungan dengan sistem komputer tanpa campur tangan pengguna.

22. Auto Call
Yaitu Kemampuan sebuah modem untuk memanggil atau mengadakan sambungan atas perintah kompute

23. AutoCAD
Yaitu Suatup perangkat lunak yang digunakan untuk mendesain gambar teknik, khususnya dalam pembuatan gambar desain arsitektur maupun konstruksi.

24. AutoCorrect
Yaitu Kemampuan program pengolah kata (word processor) untuk mengoreksi kata yang salah ketik dengan kata yang benar

25. Auto Focus
Yaitu Suatu alat yang mengatur kamera secara otomatis mengatur fokus pada segala sesuatu yang tampak di tengah jendela pembidik,

26. Auto Login
Yaitu Sebuah fasilitas dalam lingkungan jaringan yang mengatur usaha login seorang pengguna (user).

27. Auto Text
Yaitu Kemampuan program pengolah kata untuk memasukkan sebuah kata ke dalam tombol keyboard sehingga sebuah kalimat yang panjang dapat ditulis hanya dengan menekan tombol yang berperan sebagai short cut tersebut

28. Auxilliary Memory
Yaitu Suatu memori tambahan di samping memori utama, misalnya disket.

29. Backbone
Yaitu Jalur utama (frekuensi tinggi) komunikasi di sistem jaringan komputer.

30. Background
Yaitu Warna atau gambar yang disusun untuk menciptakan efek latar belakang dalam halaman Web atu dekstop.

31. Backslash
Yaitu Tombol keyboard bersimbol ‘\’; tombol ini sering dipakai saat bekerja dengan direktori.

32. Backspace
Yaitu Tombol keyboard bersimbol ‘􀃅’ yang terletak di atas tombol Enter. Berfungsi untuk menghapus satu karakter sebelum kursor saat ini.

33. Backup
Yaitu Salinan dari file program atau file data yang dibuat untuk memberi jaminan agar data yang ada tidak hilang atau terhapus apabila terjadi sesuatu pada file aslinya.

34. Backward Supervision
Yaitu Pengawasan sinyal dalam transmisi data yang dikirimkan dari sebuah terminal pembantu ke terminal induk.

35. Bandwith
Yaitu Kapasitas transmisi dari sambungan elektronik seperti jaringan komunikasi, bus komputer dan komputer channel.

36. Basic Acces Mode
Yaitu Suatu metode pengaksesan dimana setiap pernyataan input atau output mengakibatkan mesin yang di tuju dapat melaksanakan perintah yang dimaksud.

37. Blank Character
Yaitu Karakter yang tampak kosong digunakan untuk menyatakan jarak atau spasi antar yang tampak di layar maupun di kertas.

38. Blink
Yaitu Istilah untuk menyatakan kursor atau karakter yang berkedip-kedip.

39. Border
Yaitu Batas sebuah jendela (window). Ukuran sebuah jendela sapat siubah dengan mengeklik dan men-drag border tersebut.

40. Bounced
Yaitu Kiriman e-mail yang kembali kepada sipengirim karena alamat yang dituju tidak ada, salah ketik atau kelebihan kapasitas.

41. Bps (Byte per second)
Yaitu Satuan yang sipakai untuk menunjukkan kecepatan pemindahan data diantara komputer, dihitung dari banyak bit yang di kirim per detik.

42. Brainwar
Yaitu Istilah untuk menyatakan manusia sebagai pemakai komputer.

43. Database
Yaitu Merupakan suatu himpunan file yang terhubung secara logik yang memiliki common access.

44. Ethernet
Yaitu Kabel jaringan dan skema protokol akses yang dibuat oleh DEC, intel, dan Xerox, tetapi sekarang terutama dipasarkan oleh DEC dan 3xcom.

45. Firewall
Yaitu Suatu program yang diterapkan untuk melindungi jaringan computer terhadap akses tertentu diluar jaringan.

46. Internet
Yaitu Kumpulan dari Network (WAN) yang sangat luas yang saling terkoneksi dan dapat saling berkomunikasi.

47. IP
Yaitu Merupakan singkatan dari Internet Protokol adalah protokol di internet yang mengurusi masalah pengalamatan dan mengatur pengiriman paket data sehingga ia sampai ke alamat yang benar.

48. Modem
Yaitu Merupakan singkatan dari Modulator Demodulator adalah suatu alat yang bekerja mengubah sinyal analog (telepon) menjadi sinyal digital (komputer) dan sebaliknya.

49. Network
Yaitu Sekumpulan dari komputer-komputer yang saling berkoneksi dan dapat berinteraksi/bekomunikasi sau dengan yang lainnya.

50. Server
Yaitu Sebuah komputer yang mengatur jalannya lalu lintas komunikasi antar computer atau network.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar